Membangun sebuah kolam renang mini pada sisa lahan belakang rumah nampaknya ide bagus, apalagi ditambah perpaduan penggunaan kaca serta desain hunian bergaya vila. Bisa membuat Anda sedang merasa seperti dalam masa liburan setiap hari. Hunian seperti ini pasti akan selalu dirindukan pada akhir hari atau pada akhir aktivitas sehari – https://www.propanraya.com